DaerahHukumTAKALAR

Korban Pembakaran Mobil Curigai Penyidik Main Mata

TAKALAR – Kasus pembakaran mobil milik Dg Kawang di BTN Bontomate’ne, Kecamatan Pattallassang, Kabupaten Takalar – SulSel hampir setahun lalu hingga kini masih belum ada kejelasan proses hukumnya. Padahal kata korban, semua data sudah di tangan penyidik Polsek Pattallassang termasuk forensiknya.

Kecurigaan korban (Muh. Yamin Dg Kawang) terhadap penyidik yang juga Kanit Res di Polsek Pattallassang menerima sesuatu dari pihak pelaku.

Bagaimana tidak ungkapnya, setiap kali persoalan ini dipertanyakan, penyidik selalu berkeliak nanti dan nanti terus hingga terkesan menghindar.

“Saya tidak akan pernah berhenti menanyakan perkembangan kasus ini selama tidak ada kejelasan pelakunya. Nama yang dicurigai bahkan yang ngirim pesan message juga sudah diberikan ke penyidik, tapi tak ada hasil,” cerita Dg Kawang di rialief sore tadi. (c)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *