PendidikanPeristiwaTAKALAR

Diduga Gagal Kontruksi, Plafon Ruangan SDN Jonggoa Cikoang Runtuh 

TAKALAR – Sekolah Dasar Negeri (SDN) Jonggoa didesa Cikoang kecamatan Laikang Kabupaten Takalar mengalami kerusakan fatal karena Plafon atap dalam ruangan runtuh bersamaan.

Informasi menyebutkan SDN Jonggoa baru satu tahun mendapat rehabilitasi dan saat ini mengalami kerusakan cukup fatal. 

Sampai berita tayang belum ada pernyataan Resmi dari pihak Dinas maupun Pihak Sekolah.

Namun informasi menyebutkan, runtuhnya Plafon ruang kelas diduga “Gagal Kontruksi”.   (cw)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *