Gantikan Pejabat Ini Tidak Semudah Balik Telapak Tangan
TAKALAR – Polemik layanan pengadaan secara elektronik (LPSE) yang passwordnya masih dipegang mantan Kepala Sub Bagian LPSE masih belum usai.
Pelaksana tugas (PLT) ULP, Basri Sulaiman yang ditemui Trialief diruang kerjanya menegaskan, jabatan Kasubag LPSE tidak semudah membalikkan telapak tangan untuk digantikan.
Mantan Kasubag LPSE jelas Asisten ini,
tidak bisa di desak karena pemerintah daerah belum dapatkan penggantinya, karena tidak sembarang tenaga fungsional yang terampil seperti itu. “Terlalu dini disikapi,” pungkasnya. (cw)
